TROBOS.CO | Dunia maya yang dipenuhi narasi simpang siur, hoax, caci maki, dan ghibah ternyata tak tinggal di layar. Imbasnya nyata di kehidupan sehari-hari, menciptakan suasana panas, umpatan, dan fitnah Selanjutnya…
Opini
Guru HARUS Menulis: 5 Manfaat Nyata bagi Profesi & Murid
TROBOS.CO | Bagi guru, menulis kerap dianggap sebagai beban administratif. Padahal, aktivitas ini punya nilai strategis yang jauh lebih besar. Yang dimaksud di sini adalah menulis untuk publikasi umum—di media Selanjutnya…
Belajar dari Semut Rangrang: Filosofi Ketegasan Essensial dan Kekuatan Peduli Komunitas
TROBOS.CO | Saat bersantai di sebuah resort di kaki gunung, rasa sakit, panas, dan gatal tiba-tiba menyengat lipatan belakang lutut saya. Rupanya, ada semut rangrang yang sedang merangkak di situ. Selanjutnya…
Tafsir QS At-Takatsur: Analisis Dampak Hedonisme & ‘Serakahnomic’ terhadap Korupsi dan Kesenjangan Sosial
TROBOS.CO | Maraknya gaya hidup hedonistik dan praktik ekonomi serakah yang disebut “Serakahnomic” erat kaitannya dengan tingginya kasus korupsi dan manipulasi. Menurut Ir. Widodo Djaelani, alumni Universitas Merdeka dan Universitas Muhammadiyah Malang, fenomena Selanjutnya…
Gagasan Kembalikan Presiden sebagai Mandataris MPR Kembali Mengemuka, Apa Alasannya?
TROBOS.CO | Wacana untuk mengembalikan posisi Presiden sebagai mandataris Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) kembali mengemuka dalam diskursus ketatanegaraan. Gagasan ini, yang dianggap sebagian pihak sebagai langkah mundur, justru dinilai sebagai koreksi penting Selanjutnya…
Ketua ICMI Jatim Soroti Malam Tahun Baru: Bukan Sekadar Pesta, Tapi Momen Refleksi & Tanggung Jawab Kebangsaan
TROBOS.CO | Menjelang malam pergantian tahun, suasana gegap gempita telah terasa. Kota-kota akan berpendar cahaya, penuh dengan pesta musik, terompet, dan kembang api. Namun, di balik euforia itu, Ketua ICMI Selanjutnya…
Refleksi Tahun Baru: Antara Sains, Tauhid, dan Tantangan Era Digital
TROBOS.CO | Pergantian tahun bukan sekadar pergeseran angka pada kalender. Menurut Didik P Wicaksono, pemerhati sosial digital dan budaya kontemporer, momen ini adalah pintu masuk untuk merefleksikan bagaimana manusia—dalam lintas peradaban Selanjutnya…
Resep Jitu Atasi Emosi: Terapkan 3 Sikap STS (Sabar, Tenang, Senyum) ala Penulis Teguh Wahyu Utomo
TROBOS.CO | SURABAYA – Di tengah tekanan hidup yang sering memicu emosi, menjaga respons agar tetap positif bukanlah hal mudah. Teguh Wahyu Utomo, penulis buku asal Surabaya, membagikan formula sederhana namun ampuh untuk Selanjutnya…
Analisis ICMI & Amphuri: Revisi UU Haji-Umrah 2025 Bisa Lemahkan Pelaku Usaha Lokal dan Kurangi Perlindungan Jemaah
TROBOS.CO | Tahun 2025 menjadi tahun penting sekaligus krusial bagi tata kelola haji dan umrah di Indonesia. Di tengah sorotan kasus dugaan korupsi kuota haji, pemerintah dan DPR mengesahkan Undang-Undang Nomor Selanjutnya…
Analisis Konstruksi Sipil Natural-Logis dan Natural-Mistis dalam Konteks Era Digital
TROBOS.CO | Dalam kajian konstruksi sipil, bencana alam seperti banjir dan petir pada dasarnya bekerja dalam kerangka hukum alam (sunnatullah) yang bersifat tetap dan konsisten. Namun, dalam praktik sosial—terutama di Selanjutnya…
- 1
- 2
- 3
- …
- 9
- Berikutnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
















