TROBOS.CO | LUMAJANG – Pemerintah Kabupaten Lumajang terus berupaya menyelamatkan setiap dokumen penting terkait bencana. Salah satu upaya terkini adalah pengamanan arsip visual berupa video rekaman drone yang mengabadikan erupsi Gunung Semeru pada 19 Desember Selanjutnya…
Berita
Wujudkan Lansia SemaTif di Lumajang: Sehat, Mandiri, Aktif, dan Produktif
TROBOS.CO | LUMAJANG – Paradigma terhadap kelompok lanjut usia (Lansia) telah bergeser. Mereka tidak lagi dilihat sekadar sebagai kelompok yang bergantung, melainkan sebagai subjek pembangunan yang aktif dan produktif. Di Kabupaten Lumajang, komitmen untuk meningkatkan Selanjutnya…
Kajian ICMI Jatim: Industri Pengolahan Jatim Kuat sebagai Mesin, tapi Rapuh pada Nilai Tambah
TROBOS.CO | SURABAYA – Dalam seri kedua kajian akhir tahunnya, Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) Jawa Timur mengalihkan fokus pada sektor industri pengolahan, perdagangan, dan ekspor—yang merupakan jantung produktivitas dan penentu daya saing ekonomi Jatim Selanjutnya…
Disarpus Lumajang Gelar Bimtek Pengelolaan Arsip Dinamis dan Aplikasi Srikandi
TROBOS.CO | LUMAJANG – Dalam upaya meningkatkan kapasitas dan profesionalisme pengelolaan arsip di tingkat pemerintah daerah, Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Disarpus) Kabupaten Lumajang menyelenggarakan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengelolaan Arsip Dinamis dan Ekspose Pengawasan Kearsipan. Kegiatan Selanjutnya…
HUT SMAGA 2025: Karangan Bunga Warnai Pelantikan Ikatan Alumni yang Baru
TROBOS.CO | LUMAJANG – Suasana hangat dan penuh warna menyambut perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) SMA Negeri 3 Lumajang (SMAGA) tahun ini. Ratusan karangan bunga memenuhi area pintu masuk hingga halaman utama sekolah, tidak hanya sebagai Selanjutnya…
KH Anas Machfudz (2): 50 Tahun Setia Memimpin NU Hingga Akhir Hayat
TROBOS.CO | Perjuangan KH Anas Machfudz tidak berhenti setelah kemerdekaan Indonesia diproklamasikan. Dua tahun setelah 1945, ketika Belanda (dibantu Sekutu) kembali mencoba menjajah, Anas muda turut bergabung dalam gerilya mempertahankan kedaulatan bangsa. Di tengah perjuangan fisik Selanjutnya…
Kajian ICMI Jatim: Ekonomi Tumbuh 5,1%, Tapi Kemiskinan Masih Jadi PR Besar
TROBOS.CO | SURABAYA – Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) Jawa Timur merilis hasil kajian komprehensif terhadap kinerja ekonomi Pemerintah Provinsi Jawa Timur sepanjang tahun 2025. Kajian yang didasarkan pada data resmi terverifikasi dari Badan Pusat Selanjutnya…
Membaca Harapan Publik dari Liputan Media tentang Silaknas ICMI 2025 di Bali
TROBOS.CO | Bali selalu menghadirkan wajah “Indah”. Di pulau inilah Silaturahmi Kerja Nasional ICMI 2025 digelar. Berbagai media nasional dan daerah, offline maupun online, turut meliput dan meramaikan percakapan tentang Selanjutnya…
SMAN 6 Mataram Galang Dana untuk Korban Banjir Bandang Sumatera
TROBOS.CO | MATARAM – Solidaritas tak mengenal jarak. Hujan lebat dan banjir bandang yang melanda sejumlah wilayah di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat beberapa waktu lalu menyisakan duka dan kerusakan parah. Ribuan rumah Selanjutnya…
Resmikan Gedung Muhammadiyah, Bupati Indah Ingatkan Pentingnya Mitigasi Bencana
TROBOS.CO | LUMAJANG – Di tengah kegembiraan meresmikan Gedung Serbaguna Pimpinan Cabang (PC) Muhammadiyah Rowokangkung pada Ahad (7/12/2025), Bupati Lumajang Indah Amperawati menyisipkan pesan penting tentang kewaspadaan dan kesiapsiagaan bencana. Dalam sambutannya, Bupati yang akrab disapa Bunda Selanjutnya…
- Sebelumnya
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- …
- 19
- Berikutnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
















